Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2019

Wisata Negeri Atas Angin Bojonegoro Jawa Timur

Gambar
Genyo.id | Dimanakah Negeri atas Angin ? Atas Angin adalah sebuah lokasi yang terletak di Desa Deling, Kecamatan Sekar, Kabupaten Bojonegoro, Jawa Timur, Indonesia. Yaitu wisata yang berada di bagian Selatan Bojonegoro. kurang lebih 50 km dari pusat kota Bojonegoro. Lokasi ini menjadi salah satu wisata favorit wisatawan, karena terdapat banyak spot yang indah dari bentangan alam di Bojonegoro yang dapat memanjakan mata. Contents Sejarah Negeri Atas Angin Harga Tiket Masuk Negeri Atas Angin Bojonegoro Transportasi Tempat Makan Tempat Menginap Peta Negeri Atas Angin Bojonegoro Karena banyak panorama yang indah, seringkali tempat ini menjadi lokasi pemotretan terutama untuk fotografi prewedding (pernikahan). Selain itu juga banyak pengunjung yang memilih ber-camping di atas bukit yang disebut bukit cinta, untuk bisa menyaksikan keindahan sunraise. Sejarah Negeri Atas Angin Negeri atas angin dengan Bukit cinta tersebut secara singkatnya, menurut cerita masyarakat setempat, dahulunya merup...

Sejarah PMII (Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia)

Gambar
Sejarah PMII Berawal dari sebuah situasi politik bangsa Indonesia yang carut marut, tidak menentunya sistim pemerintahan dan perundang undangan, pisahnya NU dari Masyumi dan tidak sreknya lagi Mahasiswa NU yang tergabung dalam HMI, maka disitu timbulah hasrat dari semangat Mahasiswa NU untuk mendirikan organisasi kemahasiswaan yang berideologi Ahlussunah Wal Jama'ah. Sebelum PMII berdiri menjadi organisasi kemahasiswaan yang dinaungi NU, telah terbentuk organisasi-organisasi terdahulu atau organisasi sebelumnya di Jakarta. yaitu pada Bulan Desember 1955 berdiri organisasi IMANU (Ikatan Mahasiswa Nahdlatul Ulama) yang dipelopori oleh Wa'il Harits Sugianto. dan di Surakarta berdiri organisasi KMNU (Keluarga Besar Mahasiswa Nahdlatul Ulama') yang dipelopori oleh Mustahal Ahmad. Namun keberadaan kedua organisasi Mahasiswa tersebut (IMANU dan KMNU) tidak direstui dan bahkan ditentang oleh pimpinan Pusat IPNU dan PBNU, dengan alasan karena IPNU baru saja berdiri 2 tahun sebelumny...

Kesetiaan PMII Terhadap Pancasila

Gambar
PMII atau Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia adalah sebuah organisasi yang didalamnya diisi oleh para Mahasisiwa Muslim yang berlandaskan Ideologi ASWAJA (Ahlusunnah wal Jama'ah). Selain menggunakan pemahaman Ideologi Aswaja, PMII juga menetapkan Pancasila sebagai asas organisasinya. Pancasila sendiri diyakini sebagai sebuah komitmen bersama (the founding father) bangsa indonesia yang harus terjaga keutuhannya sebagai dasar negara. Karena PMII merupakan organisasi kepemudaan yang lahir dibumi Pancasila, maka PMII pun wajib membela dan mempertahankan Pancasila sebagai dasar Negara Indonesia yang mampu menyatukan seluruh rakyat Indonesia ditengah kemajemukan dan kepluralan masyarakat Indonesia. ...

Bahasa Jawa Bojonegoro (Bahasa khas Jonegoroan)

Gambar
Genyo.id | Bahasa Khas Bojonegoro - Bojonegoro adalah sebuah nama kabupaten atau kota yang berada di Provinsi Jawa Timur. Kabupaten ini memiliki keunikan tersendiri yang menjadi ciri khas kota bojonegoro dengan kota atau kabapeten lainnya. selain terkenal dengan sebutan kota Ledre, Bojenegoro juga dikenal sebagai kota minyak karena melimpahnya sumber minyak dan gas. Dalam segi bahasa, masyarakat bojonegoro memakai bahasa "jonegoroan" atau bahasa " bojonegoroan " yang merupakan dialek bahasa jawa-bojoneoro. Mungkin Orang dari luar bojonegoro beranggapan masyarakat bojonegoro menggunakan bahasa jawa seperti umumnya, namun ternyata bojonegoro memiliki beberapa kosa kata berbeda. Bahasa Jonegoroan Seperti yang kita ketahui, Bahasa jawa memiliki beberapa dialek dan sub dialek yang cukup banyak, seperti halnya bahasa jawa-tegal, bahasa jawa-banyumasan, bahasa jawa-cirebon, bahasa jawa-banten, bahasa-suroboyoan dan bahasa yang akan dibahas saat ini yaitu bahasa bojonego...

Penjelasan Arti atau Makna Nama PMII

Gambar
PMII adalah singkatan dari kata "Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia". dimana dari keempat kata yang ada tersebut mempunyai arti dan makna tersendiri, diantaranya adalah Pergerakan, Mahasiswa, Islam, dan Indonesia. adapun penjelasan arti setiap kata tersebut adalah sebagai berikut. Arti Nama PMII PERGERAKAN Secara umum pergerakan adalah sebuah kegiatan perpindahan tempat, seperti berjalan, makan, minum, menulis, berbicara, dan lain sebagainya. Tapi dalam hal ini yang dimaksud pergerakan adalah dinamika hamba atau makhluk yang senantiasa bergerak menuju tujuan idealnya. Sebuah tindakan yang apabila kita mendapat masalah, kita harus menyikapinya dan harus bergerak untuk menyelesaikan masalah tersebut, bergerak untuk mengembangkan potensi dalam memberikan kontribusi positif pada masyarakat. MAHASISWA Di dalam kampus arti Mahasiswa sendiri adalah golongan yang menuntut ilmu disalah satu Universitas Perguruan Tinggi. hal itu memang benar, tapi arti Mahasiswa disini lebih dite...

Arti dan Makna Filosofi Lambang PMII

Gambar
Makna Filosofis Lambang PMII - Lambang PMII mempunyai bentuk seperti Perisai, yang mana perisai tersebut di bagi menjadi dua bagian, yakni dibagian atas berwarna kuning, dan yang bawah berwarna biru laut. pada bagian tengah-tengah lambang terdapat tulisan PMII, di perisai bagian atas ada 5 (lima) bintang, dan perisai bagian bawah terdapat 4 (empat) bintang. Arti Lambang PMII Setiap bagian/unsur yang ada di lambang PMII mempunyai Arti atau Makna Filosofis sendiri-sendiri. adapun penjelasan makna dari unsur-unsur yang ada di logo /lambang PMII adalah sebagai berikut. Arti Lambang PMII Makna Perisai Bentuk Perisai yaitu melambangkan ketahanan, dimana setiap kader PMII diharuskan untuk bisa bertahan semaksimal-maksimalnya, serta tidak mudah terpengaruh oleh situasi dan kondisi apapun, oleh siapapun, dan dimanapun. Karena mundur satu langkah adalah sebuah bentuk pengkhianatan. Bentuk perisai yang terpisah menjadi dua bagian ini untuk membedakan kedudukan bagian atas dengan bagian bawah. Mak...